Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2021

Peringati Hari Juang TNI AD, Kodim 1615/Lotim Gelar Ziarah Ke TMP Rinjani Selong

Sikur09-Mengenang jasa para pahlawan terdahulu dan bertepatan dengan Hari Juang TNI AD Tahun 2021, Kodim 1615/Lotim adakan kegiatan Ziarah Rombongan di Taman Makam Pahlawan Rinjani Selong Kabupaten Lombok Timur, pada Selasa (14/12). Kegiatan Ziarah Rombongan kali ini diikuti oleh Perwira, Bintara, Tamtama, ASN Kodim 1615/Lotim dan Ibu-ibu Persit KCK Cabang XXIX Dim 1615 Lotim. "Ziarah Rombongan di Taman Makam Pahlawan memiliki arti yang sangat penting, yaitu sebagai penghormatan kepada para pahlawan yang telah mendarma baktikan jiwa raganya kepada nusa dan bangsa, Juga sebagai bukti kebesaran bangsa Indonesia, karena bangsa yang besar adalah bangsa menghargai jasa para pahlawannya", jelas Dandim 1615/Lotim kepada Awak Media. Serta memberi contoh kepada para generasi muda khususnya di kabupaten Lombok Timur  tentang penghargaan dan penghormatan terhadap jasa-jasa pahlawan terdahulu saat event-event penting Bangsa, tambah Letkol Said M. Amin, SH. Kegiatan Ziarah Rombongan pada

Anggota Koramil1615-09/Sikur Ngopi Santai Bersama Para Purnawirawan

Sikur09- Kegiatan ngopi santai anggota Koramil aktif dengan para purnawirawan yang di laksanakan di Koramil 1615-09/Sikur untuk meningkatkan silaturahmi antara para senior-senior yang sudah purnawirawan dengan anggota Koramil yang masih aktif. Sehingga komunikasi dan korsa ikatan emosional tetap terjaga walaupun sudah pensiun.

Babinsa Tetebatu Selatan Koptu Anang Marhaena Wijaya Mengawal Pelaksanaan Vaksin

  Sikur09-Babinsa Desa Tetebatu Selatan mengawal plaksanaan vaksin di Desa Binaan nya Desa Tetebatu Selatan. Kegiatan pelaksanaan vaksin di Desa Tetebatu selatan dilaksanakan di grey-grey yang sudah di siapkan oleh para staf dan tokoh masyarakat setempat yang sudah di koordinasikan oleh Babinsa. Vaksin ini harus di terima secara merata oleh masyarakat oleh karena itu Babinsa bersama para Kawil dan staf Desa lain nya bergeriliya mencari masyarakat yang belum mendapat vaksin ungkap Babinsa Desa Tetebatu Selatan melalui wa nya.

Babinsa Dan PPL Pertanian Desa Loyok Mengawal Penyerahan Bantuan Bibit Padi Kepada Kelompok Tani

  Sikur09-Baninsa Desa Loyok Sertu Haryanto bersama PPL Pertanian Hj. Suci Napaah S.Ip mengawal penyerahan bantuan bibit padi jenis inpari 32 kepada 8 kelompok tani yang ada di Desa Loyok. Kegiatan pengawalan pemberian bantuan bibit padi jenis inpari 32 dari kementrian pertanian kepada 8 kelompok tani yang ada di Desa Loyok merupakan tugas tambahan bagi Babinsa untuk menjaga dan meningkatkan hasil panen para petani untuk ketahanan pangan program pemerintah untuk kesejahteraan para petani.

Serda Hermanto Babinsa Desa Jeruk Manis Menyambangi Kawil di Desa Binaan Nya

  Sikur09- Babinsa Desa Jeruk Manis Sertu Hermanto menyambangi para Kawil di Desa binaan nya untuk bersilaturahmi dengan Kawil dan masyarakat binaan nya. Kegiatan sambang Kawil ini di manfaatkan oleh Serda Hermanto selaku Babinsa untuk menyampaikan agar para Kawil tetap aktif menyampaikan himbauan pemerintah masalah ketaatan melaksanakan prokes dalam beraktifitas sehari-hari kepada masyarakat binaan nya agar masyarakat terhindar dari penularan covid 19 dan juga untuk memutus mata rantai penyebaran virus corona. Dalam kegiatan sambang Kawil ini juga di manfaatkan oleh Babinsa untuk menyampaikan agar para Kawil mendata masyarakat nya yang sudah maupun yang belum vaksin dan membantu masyarakat nya yang sudah vaksin agar sertifikat vaksin nya di cetak kan, karena sertifikat vaksin kemungkinan di butuhkan oleh masyarakat binaan untuk keperluan administrasi lain nya. Dan juga untuk masyarakat yang belum di vaksin agar di fasilitasi untuk memperoleh hak nya untuk mendapatkan vaksin karena san

Babinsa Desa Montongbaan Selatan Serka Abdurrahman Melaksanakan Komsos Bersama Staf Pemerintah Desa Binaan Nya

  Sikur09-Komunikasi sosial merupakan salah satu langkah yang dilaksanakan untuk makin dekat lagi dengan lebih akrab dan bersinergi bersama pemerintah Desa maupun masyarakat binaan.  Seperti halnya yang di laksanakan oleh Babinsa Desa Montongbaan Selatan Serka Abdurrahman yang melaksanakan komsos bersama staf pemerintah Desa binaan nya.  Dengan komsos Babinsa bisa menyerap setiap apa yang jadi permasalahan dan keluhan di masyarakat Desa binaan hingga bisa di atasi secara bersama-sama dengan bersinergi dengan semua elemen mitra yang berkompeten sehingga permasalahan bisa teratasi dengan cepat dan tanggap. Kegiatan komsos juga sangat penting dilaksanakan sebagai ajang silaturahmi Babinsa dengan pemerintah Desa maupun masyarakat binaan nya.